Isi Pidato Kai Trump yang Bikin Donald Trump Terharu

5 bulan lalu
)
Viva Networks News Flash

VIVA – Kai Trump, cucu perempuan calon presiden Donald Trump mencuri perhatian  saat ia berkesempatan menyampaikan pidato di Konvensi Nasional Partai Republik

Kamis 18 Juli 2024. Kai berbagi kisah tentang sosok Trump yang jarang diketahui publik. Dia juga menceritakan perasaannya ketika mengetahui peristiwa percobaan pembunuhan yang dialami Trump.