GBLA Menyala! Ribuan Bobotoh Bakar Semangat Pemain Persib

sekitar 1 bulan lalu
Sport

VIVA – Ribuan pendukung Persib Bandung atau biasa disebut Bobotoh memenuhi Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada 13 Februari 2025.

Kedatangan pendukung Persib Bandung itu dalam rangka mendukung tim kesayangan mereka latihan jelang laga melawan Persija Jakarta di Stadion Patriot Chandrabhaga, Kota Bekasi, Minggu 16 Februari 2025.