Ngobrol Bareng Sheila On 7 di BigBang 2017

lewat 7 tahun lalu
Lifestyle

VIVA – Tak mudah bagi sebuah band untuk tetap bertahan dan masih eksis di usianya yang ke-22, seperti Sheila on 7. Meski begitu, rupanya Duta, Adam, Eross, dan Brian bukan tanpa masalah dan rintangan. Menggabungkan pikiran dan kemauan empat orang pria dalam satu napas band bukan hal mudah. Hanya saja, mereka selalu menyelesaikan ketika ada perselisihan.