Singgung Anies, Prabowo Sambut Nasdem Jadi Bagian Koalisi

4 bulan lalu
)
Viva Networks News Flash

VIVA – Presiden Terpilih Prabowo Subianto, menyatakan menerima Partai NasDem untuk bergabung dalam koalisinya meskipun sebelumnya NasDem mendukung Anies Baswedan dalam Pemilu 2024. Hal ini disampaikan dalam pidato penutupan Kongres ke-III Partai Nasdem yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Selasa 27 Agustus 2024.