Aksi Tenaga Medis Mancanegara Ikuti Jerusalema Dance

lewat 4 tahun lalu
Tvone

VIVA – Para tenaga kesehatan di mancanegara mengikuti Jerusalema Dance Challenge agar tetap semangat di masa pandemi covid-19.