Satu Polisi Tewas dan 3 Terluka dalam Aksi Teror Polda Riau

lewat 6 tahun lalu
Tvone

VIVA – Satu polisi meninggal dunia dan tiga korban lainnya terluka yakni dua polisi dan seorang wartawan TVOne karena serangan yang dilakukan teroris di Mapolda Riau, Rabu pagi 16 Mei 2018 sekitar pukul 09.00 WIB.