Detik-detik Atap Masjid di Universitas King Fahd Roboh

8 bulan lalu
News

VIVA – Belakangan negara Arab Saudi sedang dilanda cuaca buruk. Bahkan atap masjid di Universitas King Fahd roboh pada Rabu 1 Mei 2024 malam, karena hujan deras yang melanda Dhahran, Arab Saudi. Rekaman kejadian tersebut salah satunya dibagikan oleh akun X @damm_111. Tampak, atap masjid tidak mampu menahan beban hujan deras. #VIVAnewsdaily