Polisi Angkat Bicara, Usai Tragedi Berdarah di Restoran Aceh

8 bulan lalu
News

VIVA – Momen pertarungan hebat di restoran cepat saji menjadi viral di platform media sosial. Rekaman tersebut diklaim terjadi di salah satu outlet KFC di Lhokseumawe, Aceh, pada hari Sabtu 13 April 2024. #VIVAnewsdaily