GAWAT! Belum Cukup dengan Takjil, Nonis Mulai 'War' Fashion

9 bulan lalu
News

VIVA – Belakangan ini tengah ramai unggahan perang berburu takjil antar umat muslim dan non Islam (nonis) di berbagai platform media sosial. Tak cukup sampai disitu, saudara di luar penganut agama Islam mulai melirik target baru. Melalui postingan video oleh akun TikTok @keluargakumbang, memperlihatkan seorang ayah baru saja memborong baju koko. [RP-KY] #VIVAnewsdaily