HOROR! Amukan Badai Libya, 2 Ribu Orang Tewas

sekitar 1 tahun lalu
News

VIVA – Pihak berwenang di Libya timur mengatakan sedikitnya 2.000 orang tewas dan ribuan lainnya hilang setelah banjir besar melanda Kota Derna menyusul badai besar dan hujan lebat. Ahmed Mismari, juru bicara Tentara Nasional Libya (LNA) yang menguasai Libya timur, mengatakan dalam konferensi pers yang disiarkan televisi bahwa bencana itu terjadi setelah bendungan di atas Derna runtuh dan menyapu seluruh lingkungan dengan penduduknya ke laut. (RK-DRP-DA)