img_title
Perancis vs Maroko
Foto: (AP Photo/Hassan Ammar)

Libas Maroko, Prancis Tantang Argentina di Final Piala Dunia

lewat 2 tahun lalu
Muhammad Ali Wafa
img_title
Photo Gallery
9 Photo

VIVA –  Timnas Prancis memastikan langkah ke final Piala Dunia 2022 usai melibas Maroko 2-0, Kamis 15 Desember dini hari WIB.  Pada final nanti, Minggu 18 Desember Prancis akan menantang Argentina.