VIVA – Anak-anak saat bermain di pinggir perlintasan rel KRL di Kawasan Ancol, Jakarta, Jumat 13 Mei 2022. Kegiatan tersebut sangat berbahaya bagi anak-anak karena rel tersebut merupakan rel aktif yang masih digunakan untuk Kereta listrik.