img_title
Pedagang menata mukena untuk dijajakan dipasar Atjeh, Banda Aceh, Aceh, Rabu, 1 Mei 2019.
Foto: ANTARA FOTO/Irwansyah Putra

Pelengkapan untuk Ibadah Diburu Menjelang Ramadan

lewat 5 tahun lalu
Dhana Kencana
img_title
Photo Gallery
5 Photo

VIVA – Menjelang bulan Ramadan, berbagai kebutuhan untuk ibadah seperti jilbab, peci, mukenah, tasbih, dan pakaian muslim mengalami peningkatan hingga 50 persen lebih.