VIVA – Setelah mengalami suhu mencapai 47 derajat Celcius pada siang hari, akhirnya di kawasan Mekah Arab Saudi turun hujan sekitar pukul 16.00 waktu setempat, Senin 17 Juni 2024.
Sebelum turun hujan, sejumlah kilatan dan gemuruh petir bersahutan mulai pukul 15.20 Waktu Arab Saudi. Selang setengah jam, turun hujan sedang di kawasan Mekah terutama Mina.
Sebelumnya, pemerintah setempat mengumumkan larangan kepada jemaah haji agar tidak keluar ruangan pada pukul 11.00-16.00 waktu setempat. Dalam pengumuman tersebut pun menginstruksikan kepada petugas keamanan di gerbang kamp untuk tidak mengizinkan jamaah keluar. [DRP-DA]
Prabowo Kedatangan Mantan Presiden Brasil Dilma Rousseff
Polisi Bantu Restorative Justice, DPR Respect Kepada Farel
Haru! Pemuda Ini Rela Jual Ginjal Demi Ibunya Bebas
Prabowo: Harga Saham Boleh Naik-Turun, Pangan Aman
Prabowo Prihatin Atas Kekalahan Timnas Indonesia
Mahasiswa Terus Bertambah, Demo Tolak Pengesahan UU TNI
Resmikan KEK Industropolis Batang, Prabowo Optimis!
Untung Rp800 Juta per Bulan Kurangi Takaran dari Minyakita
Ini Kata Teguh Anantawikrama Setelah Selesai Sosialisasi AI