VIVA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menjajal light rail transit (LRT) Jabodetabek dari Stasiun Harjamukti di Kota Depok menuju ke Stasiun Dukuh Atas di Jakarta Pusat pada Kamis, 3 Agustus 2023 pagi. Dalam keterangan yang disampaikan Jokowi, ini menjadi perjalanan yang ketiga kali menggunakan LRT. Ia mengaku perjalanannya berlangsung nyaman.
Jokowi pun mengingatkan untuk masyarakat tidak mencari-cari kesalahan. Pasalnya, LRT menjadi yang pertama di Indonesia dan semua dikerjakan oleh bangsa sendiri. Meski demikian, pengawasan kualitas akan terus dilakukan. LRT Jabodebek ditargetkan beroperasi pada 18 Agustus 2023 mendatang. (Farhan) (RP-DRP-DA)
Begini Respons MA Soal PDIP Sentil Hakim Praperadilan Hasto
[FULL] MA Buka Suara Soal Hakim Tersangka Suap Kasus CPO
Qatar Komitmen Investasi US$ 2 Miliar ke Danantara
Cerita Lisa Mariana DIpaksa USG di RS yang Ditentukan RK
Lisa Diiming-imingi Uang untuk Bikin Video Syur Buat RK
Anggota Parlemen Lakukan Ini Sebelum Prabowo Pidato
Kagumi Mustafa Kemal Ataturk, Prabowo Banjir Tepuk Tangan
Prabowo Sentil Banyak Negara Omong Kosong Saat Gaza Dibom
Semangat Membara Prabowo Puji Kepemimpinan Turki