VIVA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Presiden China Xi Jinping menyepakati delapan kesepakatan di antaranya di bidang perdagangan, investasi, kesehatan, pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), riset, hingga teknologi saat melakukan pertemuan bilateral di Chengdu, Tiongkok pada Kamis, 27 Juli 2023.
Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi dalam keterangan pers melalui tayangan video akun YouTube Sekretariat Presiden menjelaskan bahwa pokok pembahasan dari pertemuan kedua Kepala Negara ialah penguatan kerja sama ekonomi yang saling menguntungkan, selalu mempertimbangkan tenaga lokal, dan ramah lingkungan. (RP-DRP-DA)
Prabowo Kedatangan Mantan Presiden Brasil Dilma Rousseff
Polisi Bantu Restorative Justice, DPR Respect Kepada Farel
Haru! Pemuda Ini Rela Jual Ginjal Demi Ibunya Bebas
Prabowo: Harga Saham Boleh Naik-Turun, Pangan Aman
Prabowo Prihatin Atas Kekalahan Timnas Indonesia
Mahasiswa Terus Bertambah, Demo Tolak Pengesahan UU TNI
Resmikan KEK Industropolis Batang, Prabowo Optimis!
Untung Rp800 Juta per Bulan Kurangi Takaran dari Minyakita
Ini Kata Teguh Anantawikrama Setelah Selesai Sosialisasi AI