VIVA – Senin, 3 Juli 2023 Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Ario Bimo Nandito Ariotedjo penuhi panggilan Kejaksaan Agung RI dengan kapasitas sebagai saksi dalam kasus korupsi pengadaan tower Base Transceiver Station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kominfo Tahun 2020-2022.
Pria yang kerap disapa Dito Ariotedjo itu diperiksa terkait dengan keterangan dari sejumlah saksi dan keterangan terdakwa Irwan Hermawan. Lantas, seperti apa pernyataan lengkap sang Menpora? (RP-DRP-DA)
Polisi Ungkap Pemeriksaan Budi Arie Berkaitan Perkara Ini
Riuh Mahasiswa Kairo Saat Prabowo Bicara Aparat
Prabowo Resmikan Flyover Madukoro Senilai Rp198,9 Miliar
Sri Mulyani Beberkan Barang dan Proiduk Jasa Bebas PPN
Sambil Teriak! Menteri HAM Sindir 'Jangan Adil Karena Uang'
[FULL] Kenaikan Pajak 12 Persen Cuma Berlaku Pada..
Gaya Gibran Sambut Presiden UEA Pakai 'Jambul Baru'
Kesaksian 2 Anggota Geng Tawuran Polisi Tembak Siswa SMK