VIVA - Pemerintah telah menetapkan Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriyah jatuh pada Sabtu, 22 April 2023. Menteri Agama Indonesia Yaqut Cholil Qoumas pun menyampaikan ucapan selamat Hari Raya Idulfitri 1444 H kepada seluruh umat Muslim.
Gema takbir Idulfitri mengingatkan bahwa fitrah sebagai manusia adalah hamba Allah. Karena itu, Ia menekankan pengajaran bagi setiap manusia merendahkan diri kepada Allah dan tidak berbuat semena-mena atau memandang remeh terhadap sesama.
Ia juga berharap untuk disudahinya segala bentuk perselisihan dan caci maki. Semua itu digantikan dengan doa kebaikan bagi sesama umat Islam juga kemajuan Indonesia. (RP-DRP-RN)
Prabowo Kedatangan Mantan Presiden Brasil Dilma Rousseff
Polisi Bantu Restorative Justice, DPR Respect Kepada Farel
Haru! Pemuda Ini Rela Jual Ginjal Demi Ibunya Bebas
Prabowo: Harga Saham Boleh Naik-Turun, Pangan Aman
Prabowo Prihatin Atas Kekalahan Timnas Indonesia
Mahasiswa Terus Bertambah, Demo Tolak Pengesahan UU TNI
Resmikan KEK Industropolis Batang, Prabowo Optimis!
Untung Rp800 Juta per Bulan Kurangi Takaran dari Minyakita
Ini Kata Teguh Anantawikrama Setelah Selesai Sosialisasi AI