VIVA – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) berencana meminta keterangan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada hari ini, Selasa (8/6/2021). Komnas HAM ingin menyelisik dugaan adanya pelanggaran HAM dalam proses tes wawasan kebangsaan (TWK). Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik menyebut, jika para pimpinan hadir, pihaknya akan mengklarifikasi tuduhan adanya pelanggaran HAM dalam proses TWK kepada kelima pimpinan KPK, Firli Bahuri, Nurul Ghufron, Nawawi Pomolango, Alexander Marwata, dan Lili Pintauli Siregar.
KPK Periksa Azis Syamsuddin, Jadi Saksi Kasus Suap
Keluarga Cendana Gelar Haul 100 Tahun Pak Harto
Pemda Kudus Terus Upaya Pencegahan Penyebaran Corona
Penemuan Jasad Wanita Hamil Dalam Septic Tank
Gegara Bunyi Klakson, Pria Murka Hantam Pengemudi Mobil
Bawa Parang, Pria Berambut Gondrong Serang Mapolresta
Kasus Covid-19 Meledak, 4 Kecamatan Dilockdown
2 Ormas Bentrok di Depan Mapolres Bekasi
Jerinx Sid Resmi Bebas Usai Menjalani 10 Bulan Penjara