VIVA – Diduga disiksa ibu tiri, seorang bocah enam tahun di Kampung Sukakerta, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, menderita luka cukup serius. Terdapat luka melepuh bekas siraman air panas serta tulang retak di kaki bocah malang tersebut. Kasus dugaan penganiayaan terhadap anak ini terungkap setelah ibu kandung korban, Lena Marlina, melaporkan peristiwa itu ke Polres Sukabumi. Dia merasa tak menerima dengan penyiksaan yang dialami anak kandungnya itu. Menurut pengakuan Lena, dugaan adanya penganiayaan itu awalnya diketahui oleh warga Kampung Sukakerta yang melihat korban yang keluar rumah berjalan sempoyongan. Setelah didekati ternyata korban menderita sejumlah luka, akhirnya warga melaporkan kepadanya.
KPK Periksa Azis Syamsuddin, Jadi Saksi Kasus Suap
Keluarga Cendana Gelar Haul 100 Tahun Pak Harto
Pemda Kudus Terus Upaya Pencegahan Penyebaran Corona
Penemuan Jasad Wanita Hamil Dalam Septic Tank
Gegara Bunyi Klakson, Pria Murka Hantam Pengemudi Mobil
Bawa Parang, Pria Berambut Gondrong Serang Mapolresta
Kasus Covid-19 Meledak, 4 Kecamatan Dilockdown
2 Ormas Bentrok di Depan Mapolres Bekasi
Jerinx Sid Resmi Bebas Usai Menjalani 10 Bulan Penjara