VIVA – Khabib Nurmagomedov memutuskan untuk pensiun dari dunia Mixed Martial Arts. Keputusan ini diambil Khabib usai menang atas Justin Gaethje di UFC 254 pada Minggu, 25 Oktober 2020. Khabib menang lewat kuncian triangle choke saat ronde kedua baru berjalan dua menit. Usai laga, Khabib melepas sarung tinjunya dan meletakannya di atas oktagon. Emosinya pun tampak membuncah. Khabib pun mengungkapkan dirinya akan pensiun setelah catatkan rekor sempurna 29-0.
Timnas Indonesia Tiba Lebih Dulu Ketimbang Timnas China
Mengintip Paddock Tim Pertamina Enduro VR46 di Mandalika
Konflik Internal! Bobotoh Berencana 'Tinggalkan' Persib
Jelang MotoGP Mandalika Pebalap Moto2 Asik Jualan Es Krim
Pebalap Moto2 Asik Jualan Es Krim di Pantai Mandalika
Pesan Raphael Varane Usai Resmi Umumkan Gantung Sepatu
Fabio Optimis Kembali Raih Podium di MotoGP Mandalika 2024
Sikat 2 Medali Emas, Zohri Pecahkan Rekor PON
Mengejutkan! Rafael Struick Gabung Klub Australia