VIVA – Dik Doank mengaku dirinya sempat ada di titik terendah dalam hidupnya. Bahkan, ia sempat hanya mengantongi uang sejumlah Rp950 ribu.
Dik Doank sempat mengadu kepada Tuhan atas apa yang menimpa dirinya. Ia bertanya soal kondisi finansial yang ia alami saat itu.
Akhirnya, Dik Doank memutuskan untuk membuat kafe. Ia pun ragu apakah dengan sisa uang Rp950 ribu tersebut dirinya bisa membuat kafe.
Namun, ternyata keinginannya tersebut dapat terealisasi. Ia memutuskan untuk merubah tempatnya menjadi kafe.
Hal itu bisa terealisasi lantaran Dik Doank yakin dengan janji Tuhan. Ia pun mengaku hanya bisa berusaha dan berdoa kepada Tuhan.
Helikopter Damkar Jatuh saat Padamkan Kebakaran Hutan
Rekaman Sutradara Film 'No Other Land' Disiksa dan Diculik
Sirine Meraung Saat Rudal Houthi Melintasi Langit Israel
VIDEO Israel Guncang Area Pengungsian Warga Gaza
Modus Debt Collector Gedor-gedor Mobil, Ujungnya Dibuat Malu
Hercules Sebut Prabowo Saat Ultimatum Ormas Minta THR
Catatan Kontroversi Penasihat Danantara Eks PM Thailand
Polantas Tendang Pemotor Sampai Jatuh, Kasatlantas Berdalih