VIVA – Masjid apung di Pacitan tak kuat menahan arus hingga terbawa ombak ke tengah laut. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 02.30 WIB, di Pancerdor, Pacitan, Jawa timur, Rabu 10 Febuari 2021. Menurut keterangan pengurus masjid, Rian Yudianto, masjid itu tiba-tiba sudah di tengah laut usai terbawa arus sungai dan sampah. Selain itu, tali pengencang masjid diduga tak kuat menahan arus air hingga akhirnya terhempas ke laut lepas. Masjid apung yang terbawa arus hingga 1 kilometer itu kini telah ditarik oleh puluhan elemen masyarakat. Penyelamatan masjid itu dilakukan dengan menggunakan tali besar, hingga akhirnya berhasil dievakuasi ke pesisir Pantai Pancerdor.
Artis Asal Lebanon Menolak Saat Ditawarkan Minum Starbucks
Ketum Kadin Anindya Bakrie: RI Bentuk Carbon Marker untuk...
Melihat Masjid Presiden Joko Widodo Lebih Dekat
Pidato Anindya Bakrie dalam Indonesia Investment di London
Keren! Dari Limbah Bisa Jadi Kerajinan Siluet.
Terancam Punah, Seseorang Selamatkan Habitat Kura Kura Alban
Tanaman Rami, Si Bahan Baku Industri yang 'Mendunia'
Gegara 2 Pesawat, NASA Musnahkan Kehidupan Planet Mars