VIVA – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, masuk dalam daftar 21Heroes2021, atau pahlawan transportasi dunia tahun 2021. Daftar yang diisi 21 nama ini dikeluarkan lembaga Transformative Urban Mobility Initiative (TUMI). Menurut situs TUMI Initiative, Anies duduki posisi 17 dan dianggap mampu ciptakan sistem transportasi bus terintegrasi. Begitu juga, jalur sepeda yang terbentang sepanjang 63 kilometer di Jakarta.
Anies berhasil masuk daftar bersama nama-nama top lain, termasuk CEO Tesla dan SpaceX, Elon Musk. Lalu Menteri Pemerintahan Brussels (Belgia), Elke Van den Brandt dan Walikota Paris, Anne Hidalgo.
DETIK-DETIK Mobil yang Dikendarai SISWA SMP Terjun ke Kali
Fantastis! Pisang Dilakban Terjual Senilai Hampir '100 M'
Remehkan Timnas Sampai Nazar Ngesot ke Madura, Pria Ini..
Mengerikan! Arus Kencang Saat Hujan Bikin 1 Bocah Hilang
Usai Hadiri London Stock Exchange, Anindya Bakrie Bawa Kabar
Aksi Kocak Komeng di Hadapan Anggota DPD "Jangan Berisik.."
Hadiri London Stock Exchange, Ketum Kadin Anindya Ungkap..
Video Mengerikan Pesepak Bola Tergeletak Disambar Petir
Dikerubungi, Tangis Paula Verhoeven Pecah Usai Sidang
BIADAB! Jerit Tangis Bocah Disetrum-Dicekoki Miras Warga