VIVA – Banjir lahar dingin terjadi di kawasan sekitar Gunung Semeru, Jawa Timur, hari Rabu, 13 Januari 2021. Hujan deras membuat banjir lahar dingin mengalir ke sejumlah daerah aliran sungai (DAS). Salah satunya di wisata air terjun Tumpak Sewu di Desa Sidomulyo, Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang. Banjir lahar di Sungai Gidik itu membawa material vulkanis Gunung Semeru berupa pasir dan batu.
Banjir lahar juga terjadi di Sungai Curah Kobokan dan Sungai Leprak yang berhulu Gunung Semeru. BPBD Lumajang mengimbau masyarakat untuk waspada dan tak mendekati banjir lahar tersebut. Namun, banjir tersebut sudah tidak terjadi pada hari Kamis ini, 14 Januari 2021.
Viral Lagi, Dokter Koas Aniaya Pedagang Makanan di Medan
Sel Tahanan 3 Oknum Polisi Tak Digembok, Dibui Gegara Ini...
Seru! Liburan Keliling Dunia Bisa di Majalengka
Mencekam! Mumi Berusia Ribuan Tahun di Pamerkan
Seru! Sensasi Keliling Desa Naik VW Tua di Bantul
Panda Merah Rayakan Natal Dengan Pohon Penuh Cemilan
Fungsi dan Cara Mudah Pakai Meta AI WhatsApp
Daftar Negara 0 PPN! Indonesia Tertinggi di ASEAN
Putin Siap 'Kapan Saja' Bertemu Trump untuk Bahas..