VIVA – Seorang pria digigit buaya hingga tangannya nyaris putus saat berenang di pantai. Insiden ini terjadi di Pantai Talise, Kota Palu, Sulawesi Tengah, hari Minggu, 13 Desember 2020. Korban berinisial SHT sedang akan terapi air laut. Namun, tangannya malah dikoyak oleh seekor buaya. SHT namun berhasil lolos dari cengkraman rahang reptil tersebut dan telah dibawa ke RSUD Undara Palu.
BKSDA Sulteng mengimbau warga jangan dekati satwa liar. Papan peringatan pun sudah dipasang sepanjang Teluk Palu. Pasalnya, habitat buaya muara semakin menyempit setelah pembangunan tanggul laut pasca tsunami 2018 lalu. Karena itu, potensi pertemuan warga dengan buaya muara di pantai Palu semakin meningkat.
DPR Mencak-mencak di Muka Erick Thohir, Tolak Keras Iphone
TRAGIS! Relawan Damkar Tewas dalam Kebakaran Gudang Plastik
Massa 'Tergeletak Mati' di Depan Kantor PM Inggris
Yudha Arfandi Divonis 20 Tahun, Tamara Tyasmara Belum Puas
Klarifikasi Warga Soal Tuduhan Pengadangan Cabup Indramayu
Full Bahagia Anies Baswedan Akhirnya Bisa Ketemu Pak Prabowo
Nina Agustina Hadapi Provokasi Pendukung Lucky di Pilkada In
RICUH! Reaksi Raja Spanyol Felipe Dilempari Lumpur
'Ratu Horor Indonesia' Foto Arsip Suzzanna Format Analog