VIVA – Seorang pria ditemukan nyasar dengan mobilnya di hutan Pacet, Mojokerto, setelah mengikuti arahan Google Maps. Suryadi awalnya melakukan perjalanan dari Malang ke Surabaya pada Kamis malam, 12 November 2020. Karena tak hafal jalan, Suryadi menggunakan aplikasi Google Maps yang didengarkan lewat headset. Ia pun masuk gerbang tol Malang-Surabaya. Kemudian Google Maps mengarahkannya keluar di pintu tol Purwodadi, Pandaan. Suryadi sempat merasa ada yang mengetuk kaca mobilnya. Namun, ia mengaku tetap lanjutkan perjalanan. Selama perjalanan, ia merasa lewat jalan mulus. Namun anehnya tak ada satu pun orang lain di jalan itu. Setelah satu jam perjalanan, tiba-tiba mobil berhenti dan tak mau jalan meski sudah digas. Ia pun turun dan menyadari kalau berada di tengah hutan. Jalanannya pun terjal dan berbatu.
DETIK-DETIK Mobil yang Dikendarai SISWA SMP Terjun ke Kali
Fantastis! Pisang Dilakban Terjual Senilai Hampir '100 M'
Remehkan Timnas Sampai Nazar Ngesot ke Madura, Pria Ini..
Mengerikan! Arus Kencang Saat Hujan Bikin 1 Bocah Hilang
Usai Hadiri London Stock Exchange, Anindya Bakrie Bawa Kabar
Aksi Kocak Komeng di Hadapan Anggota DPD "Jangan Berisik.."
Hadiri London Stock Exchange, Ketum Kadin Anindya Ungkap..
Video Mengerikan Pesepak Bola Tergeletak Disambar Petir
Dikerubungi, Tangis Paula Verhoeven Pecah Usai Sidang
BIADAB! Jerit Tangis Bocah Disetrum-Dicekoki Miras Warga