VIVA – Gara-gara tak mematikan mesin, seorang bocah tak sengaja tarik gas dan membuat tabrakan di SPBU. Insiden ini terjadi di SPBU Warujayeng, Nganjuk, Jawa Timur dan diunggah oleh akun @camerapenjurunews pada 1 Oktober 2020. Tampak sebuah motor matic yang dinaiki sekeluarga, yakni seorang ayah, ibu, dan anaknya. Anak itu duduk di depan ayahnya, ketika berhenti, ayahnya ingin melepas anak itu dan memberinya ke sang ibu. Ibunya pun turun dari motor karena mau mengisi bensin. Namun, si ayah melepas tangannya dari setang motor, dan tiba-tiba bocah tersebut malah memutar gasnya.
Akibatnya, motor itu melaju kencang dan menabrak tiga pemotor lain yang sedang mengantri mengisi bensin. Selain itu, petugas jaga SPBU juga dikabarkan kena tabrak motor tersebut. Hingga berita ini ditayangkan, belum diketahui kelanjutan kabar pasca kecelakaan itu.
Bupati Ngamuk di Jalan Usai Dilantik, Sewot Gegara..
Bak Tentara Kiriman Tuhan, Kucing Lynx Gurun Serang IDF
MasyaAllah! 3 Napi Ini Ngabuburitnya Tulis Al-Qur'an Raksasa
Keindahan Masjid An-Nur Pekanbaru yang Mirip Taj Mahal
Fenomena Langka, Pantai 'Berdarah' di Pulau Hormuz
Tiga Siswa Ciptakan Roket Pertama di Indonesia
China Lakukan 'Penyelamatan' Tingkat Tinggi Pakai Helikopter
Rumah Sakit Indonesia Tampung Jenazah Warga Gaza