VIVA – Gara-gara diminta membuka cadar, seorang peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) memilih mengundurkan diri. Peristiwa ini terjadi saat pelaksaan MTQ ke-37 Provinsi Sumatera Utara di Kota Tebing Tinggi.
Dalam video, tampak perempuan itu naik ke panggung dan hendak membaca Al Qur'an. Tiba-tiba, dewan juri meminta peserta itu membuka cadar sesuai peraturan LPTQ.
Hal itu agar juri dapat mengetahui bacaan Alquran peserta. Namun, peserta menolak membuka cadar dan memilih mengundurkan diri dari lomba.
Sejumlah warganet menyayangkan sikap para dewan juri dan memuji pilihan sikap perempuan tersebut.
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, 9 Orang Te
DPR Mencak-mencak di Muka Erick Thohir, Tolak Keras Iphone
TRAGIS! Relawan Damkar Tewas dalam Kebakaran Gudang Plastik
Massa 'Tergeletak Mati' di Depan Kantor PM Inggris
Yudha Arfandi Divonis 20 Tahun, Tamara Tyasmara Belum Puas
Klarifikasi Warga Soal Tuduhan Pengadangan Cabup Indramayu
Full Bahagia Anies Baswedan Akhirnya Bisa Ketemu Pak Prabowo
Nina Agustina Hadapi Provokasi Pendukung Lucky di Pilkada In
RICUH! Reaksi Raja Spanyol Felipe Dilempari Lumpur
'Ratu Horor Indonesia' Foto Arsip Suzzanna Format Analog