VIVA – Gunung Anak Krakatau di Perairan Selat Sunda antara Banten dan Lampung meletus Jumat malam 10 April 2020. Letusan terjadi terus menerus bahkan hingga saat ini. Terakhir, letusan besar Gunung Krakatau bahkan terdengar jelas hingga Jakarta.
Menurut beberapa sumber VIVA.co.id, dentuman keras terdengar Sabtu dini hari ini sekitar jam 03.00 WIB. Dentuman keras juga terdengar di beberapa wilayah di sekitar Jakarta seperti Pamulang hingga Bogor. Jika dilihat dari jaraknya dengan Pamulang, dentuman terdengar hingga 165 km.
Menurut BMKG dentuman keras tersebut tidak ada kaitanya dengan letusan anak gunung Krakatau. Banyak juga yang mengira dentuman itu adalah fenomena Skyquake. Belum diketahui pasti dari mana suara dentuman itu berasal. Lalu yang terbaru dikaitkan dengan aktivitas di Gunung Salak.
Pemotor Nabrak Hingga Mental Masuk Rumah, Warga Kebingungan
Geger! Pria Todongkan Senjata di Markas Besar CIA
Lagu Nasional Bergema di Sydney Jelang Laga Timnas Indonesia
Massa Geruduk Gedung DPR Tolak Pengesahan UU TNI
Ledakan Flare di Tengah Rapat Parlemen Soal LGBTQ+
Iran, Hizbullah-Houthi Balas Serangan IDF di Gaza
Situasi Gedung DPR, Dijaga Ketat Rantis-Prajurit TNI
Viral! Curhat Ngaku Dipiting Polisi Saat Jenguk Adiknya
Ketua DPR RI Umumkan Poin-poin UU TNI yang Baru