VIVA – Presiden Jokowi mengeluarkan imbauan agar seluruh instansi baik negeri hingga swasta menghindari kontak dekat. Kerja dari rumah, hingga ibadah di rumah, harus mulai dilakukan. "Dengan kondisi ini saatnya kita bekerja dari rumah, belajar dari rumah, ibadah di rumah," kata Jokowi, dalam keterangan persnya di Istana Bogor, Minggu, 15 Maret 2020. Meliburkan sekolah memang sudah dilakukan beberapa daerah. Seperti DKI, Depok hingga Solo Jawa Tengah. Menurut Jokowi, dalam membasmi corona harus dilakukan secara bersama-sama. #Jokowi #Corona #Indonesia
Artis Asal Lebanon Menolak Saat Ditawarkan Minum Starbucks
Ketum Kadin Anindya Bakrie: RI Bentuk Carbon Marker untuk...
Melihat Masjid Presiden Joko Widodo Lebih Dekat
Pidato Anindya Bakrie dalam Indonesia Investment di London
Keren! Dari Limbah Bisa Jadi Kerajinan Siluet.
Terancam Punah, Seseorang Selamatkan Habitat Kura Kura Alban
Tanaman Rami, Si Bahan Baku Industri yang 'Mendunia'
Gegara 2 Pesawat, NASA Musnahkan Kehidupan Planet Mars