VIVA –
Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan bahwa pemerintah akan melakukan renovasi secara menyeluruh terhadap Masjid Istiqlal Jakarta, mulai Mei 2019. Lukman mengatakan renovasi Masjid Istiqlal ini baru pertama kalinya dilakukan sejak masjid itu diresmikan 1978.
"Sepengetahuan saya, inilah kali pertama sejak didirikan Masjid Istiqlal dilakukan renovasi secara menyeluruh. Mudah-mudahan renovasi ini berjalan tanpa kendala dan hambatan dalam rentang waktu 10 bulan ke depan," ujar Lukman Hakim Saifuddin saat penandatanganan kontrak paket pekerjaan renovasi Masjid Istiqlal Jakarta bersama Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di kantor PUPR Jakarta, Kamis, 16 Mei 2019 lalu.
Ia menuturkan, ada lima ruang lingkup pekerjaan renovasi Masjid Istiqlal, yaitu penataan kawasan, arsitektur, interior, renovasi sistem mekanikal, elektrikal dan plumbing (MEP) dan signage.
MasyaAllah! 3 Napi Ini Ngabuburitnya Tulis Al-Qur'an Raksasa
Keindahan Masjid An-Nur Pekanbaru yang Mirip Taj Mahal
Fenomena Langka, Pantai 'Berdarah' di Pulau Hormuz
Tiga Siswa Ciptakan Roket Pertama di Indonesia
China Lakukan 'Penyelamatan' Tingkat Tinggi Pakai Helikopter
Rumah Sakit Indonesia Tampung Jenazah Warga Gaza
Belum Seminggu, 710 Warga Palestina Tewas Diserang Israel
Bus Jemaah Umrah Terbalik dan Terbakar, 6 WNI Meninggal