VIVA – Tercipta momen haru dalam penyampaian pidato kenegaraan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) pada Sidang Tahunan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat 16 Agustus 2024.
Jokowi memohon izin kepada Prabowo Subianto untuk menyerahkan tongkat estafet kepemimpinannnya pada tanggal 20 Oktober mendatang, atau pada saat Pelantikan Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden RI menjadi Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024—2029. Dalam kesempatan itu, Menteri Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan tampak mengusap air matanya.
DPR Mencak-mencak di Muka Erick Thohir, Tolak Keras Iphone
TRAGIS! Relawan Damkar Tewas dalam Kebakaran Gudang Plastik
Massa 'Tergeletak Mati' di Depan Kantor PM Inggris
Yudha Arfandi Divonis 20 Tahun, Tamara Tyasmara Belum Puas
Klarifikasi Warga Soal Tuduhan Pengadangan Cabup Indramayu
Full Bahagia Anies Baswedan Akhirnya Bisa Ketemu Pak Prabowo
Nina Agustina Hadapi Provokasi Pendukung Lucky di Pilkada In
RICUH! Reaksi Raja Spanyol Felipe Dilempari Lumpur
'Ratu Horor Indonesia' Foto Arsip Suzzanna Format Analog