VIVA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut bahwa tekanan global ekonomi terhadap ekonomi dalam negeri mereda. Hal tersebut tercermin dari kinerja perekonomian global di kuartal IV yang semakin membaik.
Meski demikian, Jokowi menegaskan Indonesia tetap harus waspada dan optimis. Karena bayang-bayang resesi bisa saja terjadi walaupun tekanan ekonomi global saat ini tengah mereda.
Dalam kesempatan yang sama, Jokowi kembali mengingatkan Rabu Pon tatkala dicecar awak media terkait rencana reshuffle kabinet. (RP-RN-MI)
Disegel KKP, Pagar Bambu Misterius di Laut Tangerang
Cerita Petugas Dishub yang Nyangkut di Mobil Pikap
Geger Penemuan 2 Mayat di Kompartemen Roda Pesawat
Aksi Pegawai Minimarket Lumpuhkan Perampok Bersenpi
Bak Preman! Kepala Dinas Hajar Warga, Endingnya..
Effendi Simbolon Desak Megawati Mundur, Todong Curiga Hasto
Histeris! Bus Melaju Tanpa Rem Tabrak 16 Kendaraan
Borok Oknum Camat 'Dikopek' Warga, Wanita Cantik Sembunyi..
MENCEKAM! Penampakan 'Neraka' di Los Angeles
Gempa M 7,1 Tibet, Ratusan Tewas, Ribuan Rumah Ambruk