VIVA - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini alias Risma naik pitam di Balai Kota Surabaya, Jawa Timur, pada Jumat, 29 Mei 2020. Dalam video yang beredar di kalangan wartawan, ia berbicara dengan seseorang melalui sambungan telepon genggam dengan nada keras.
Risma mengamuk karena dua mobil PCR bantuan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) untuk Surabaya ‘diserobot’ Gugus Tugas (Gugas) Covid-19 Jawa Timur dan dialihkan ke daerah lain.
Amarah Risma meletup ketika ia mendengar informasi bahwa dua mobil PCR dari BNPB yang diperbantukan khusus untuk warga Surabaya dialihkan Gugas Jatim ke daerah lain.
Mendengar itu, ia langsung berkoordinasi dengan berbagai pihak soal itu. Bahkan, Risma melaporkan itu langsung ke Kepala BNPB Doni Monardo, pihak yang dimintai bantuan secara langsung oleh Risma. #Risma #Surabaya
Sri Mulyani Minta Rakyat Tenang, Defisit APBN Tidak Akan..
Airlangga Pastikan Tak Ada Alasan Pengusaha PHK Pekerja
Pemerintah Bakal Nego Tarif Trump Pakai Kedelai dan Gandum
Prabowo Puji Mentan Sering Terjun Langsung ke Sawah
Prabowo Menjawab Omongan Hasan Nasbi Soal Teror Kepala Babi
Prabowo Sebut Tidak Terlalu Takut dengan Pasar Modal
Prabowo Jawab Soal RUU TNI yang Menuai Banyak Penolakan
Puji Selangit Petani, Prabowo: Tulang Punggung Bangsa
Prabowo Mau Belikan 1.000 Burng Hantu untuk Basmi Hama
Prabowo Bahagia Harga Bahan Pokok Terkendali Selama Ramadan