VIVA – Sejumlah musisi Tanah Air, di antaranya adalah Ariel NOAH, Armand Maulana, Bunga Citra Lestari, dan Kunto Aji pada Rabu, 19 Februari 2025 datang ke Kementerian Hukum guna membahas masalah Undang-Undang Hak Cipta bersama Menteri Hukum Supratman Andi Agtas. Kedatangan para musisi ini dilakukan menyusul kisruh masalah antara Agnez Mo dan Ari Bias yang belakangan ini tengah memanas.
Armand Maulana mengaku sudah mengutarakan segala keresahannya sebagai seorang penyanyi kepada pemerintah. Menurutnya, melihat ketegangan antara penyanyi dan pencipta lagu saat ini pemerintah harus membuat kebijakan yang tepat untuk menengahinya.
Prabowo Ungkap Jajaran Menteri Belum Digaji Tapi Gak Ngeluh
Prabowo Khawatir Mahasiswa Dihasut Oknum Iri Indonesia Maju
Motif Keji Pembunuhan Ibu dan Anak di Tambora
Rieke Diah Pitaloka Bongkar Kecurangan Lain di PT Pertamina
ASYIK! Prabowo Umumkan Driver Ojol Dapat THR
Curhat Warga Banten di DPR Keluhkan Dewan Takut Ditembak
Irma Nasdem: Pemerintah Harus Pastikan THR Pekerja Sritex
Mulan Jameela Cecar Mendag Soal Beras hingga Minyakita
Rieke Cecar Mendag Soal Penjualan Online Minyakita
Hotman Paris Semprot Ahok yang Koar-koar Jadi Saksi Korupsi