VIVA – Prajurit Yonif 330 Tri Dharma Divif 1 Kostrad turut terlibat membantu proses evakuasi pasca terjadinya insiden tabrakan antara KA Turangga relasi Surabaya Gubeng – Bandung dengan Commuterline Bandung Raya di km 181+700 petak jalan antara Stasiun Haurpugur – Stasiun Cicalengka yang menyebabkan 4 orang meninggal dunia, pada Jumat 5 Januari 2024.
Kakorum Yonif 330 Kostrad, Lettu Inf Yogi Prasetyo menjelaskan bahwa atas perintah Danyonif 330 Kostrad Mayor Inf Dedy Pungky Irawanto, S.I.P., M.I.Pol, mengerahkan 1 Tim Evakuasi dari Yonif 330 Kostrad dipimpin Letda Inf Brilian Brajamusti meluncur ke lokasi dalam rangka membantu proses evakuasi. (DRP-DA)
Anindya Bakrie Turut Hadir saat Persembahan Terakhir
Suara Bergetar Kakak Marwan Bicara di Depan Peti Jenazah
Sholat Jenazah 2 Jurnalis TVone Saat Penyambutan Terakhir
Haru, Banjir Air Mata di Depan Peti Jenazah 2 Kru tvOne
Breaking News: 'DETIK-DETIK' Kecelakaan Maut Mobil TVONE
Bahlil Ucapkan Bela Sungkawa Tragedi Kecelakaan Kru Tvone
Mendagri Tito Karnavian Dikuliti Komisi II Auto Minta Maaf
Menteri Ara Usul Tanah Sitaan Koruptor Dipakai untuk Rakyat
Bicara Keadilan, Kapolda NTT-Sulteng 'Digembesi' Komisi III