VIVA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menanggapi pernyataan capres (Capres) nomor urut 01 Anies Baswedan soal pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara tidak akan menghasilkan pemerataan baru, tetapi justru menimbulkan ketimpangan dengan daerah sekitarnya.
Dikatakan Jokowi pembangunan IKN justru bertujuan agar bisa menjadi Indonesia-sentris, tak hanya Jawa Sentris. Mengingat jumlah populasi di Indonesia 56?rada di Pulau Jawa, yang 17 ribu lainnya mesti ada pemerataan. Dia menyebutkan IKN akan menimbulkan pemerataan ekonomi dan pemerataan penduduk. Namun, hal itu bisa dilihat dalam jangka panjang. (RP-R-DA)
RI Waspada! Taktik Sri Mulyani Perangi Donald Trump soal Tar
Keputusan Hakim di Perdana Gugatan Ijazah Palsu Jokowi
Tangisan Korban Sirkus Ngaku Diculik, Dijual hingga Disiksa
Pemilik Sirkus Taman Safari Bantah Penyiksaan
Gubernur Bali Blak-blakan Sanjung Israel Soal Ini
Ditegur Wapres, Wajah Geram Mentan Amran Cerita Mafia Beras
Misteri Sosok Musuh Negara yang Diungkap Mentan Amran
Mahfud MD Nyatakan Warga Berhak 'Ubek-ubek' Ijazah Jokowi
Begini Respons MA Soal PDIP Sentil Hakim Praperadilan Hasto