VIVA – Presiden RI Joko Widodo bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo menghadiri acara Istana Berkebaya yang digelar di depan Istana Merdeka pada Minggu, 6 Agustus 2023. Kegiatan ini menjadi salah satu rangkaian kegiatan untuk memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-78.
Saat membuka acara, Ibu Negara meminta izin kepada Presiden Jokowi untuk dirinya dapat menyampaikan pantun.
Selain disambut tepuk tangan meriah para tamu undangan, Jokowi ikut menambahkan bahwa kebaya melambangkan karakter masyarakat Indonesia yang anggun, lemah lembut, sopan, dan bersahaja. (RP-DRP-DA)
Prabowo: Harga Saham Boleh Naik-Turun, Pangan Aman
Prabowo Prihatin Atas Kekalahan Timnas Indonesia
Mahasiswa Terus Bertambah, Demo Tolak Pengesahan UU TNI
Resmikan KEK Industropolis Batang, Prabowo Optimis!
Untung Rp800 Juta per Bulan Kurangi Takaran dari Minyakita
Ini Kata Teguh Anantawikrama Setelah Selesai Sosialisasi AI
Komisi III 'Semprot' Komjen Fadil soal Konflik TNI Vs Polri
Mabes Polri Angkat Bicara Soal 3 Polisi Ditembak Mati
Prabowo Ingat Jokowi di Peresmian Smelter Emas Gresik