VIVA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) blusukan dan membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) serta paket sembako kepada pedagang di Pasar Parungpung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu 21 Juni 2023. Bertepatan dengan momen ulang tahunnya yang ke-62 tahun.
Usai kunjungan tersebut, Presiden Jokowi mendapatkan ucapan selamat ulang tahun dari rekan media. Ia kemudian membagikan hasil blusukan, yakni informasi harga kebutuhan pokok yang cenderung stabil. (RP-DRP-DA)
Prabowo Ungkap Jajaran Menteri Belum Digaji Tapi Gak Ngeluh
Prabowo Khawatir Mahasiswa Dihasut Oknum Iri Indonesia Maju
Motif Keji Pembunuhan Ibu dan Anak di Tambora
Rieke Diah Pitaloka Bongkar Kecurangan Lain di PT Pertamina
ASYIK! Prabowo Umumkan Driver Ojol Dapat THR
Curhat Warga Banten di DPR Keluhkan Dewan Takut Ditembak
Irma Nasdem: Pemerintah Harus Pastikan THR Pekerja Sritex
Mulan Jameela Cecar Mendag Soal Beras hingga Minyakita
Rieke Cecar Mendag Soal Penjualan Online Minyakita
Hotman Paris Semprot Ahok yang Koar-koar Jadi Saksi Korupsi