VIVA – Suami Asiah Sinta Dewi Hasibuan, korban yang ditemukan tewas di bawah lift Bandara Kualanamu, Sumatera Utara, telah membuat laporan ke Bareskrim Polri pada Selasa, 2 Mei 2023.
Ahmad Faisal didampingi tim kuasa hukum melaporkan enam perusahaan, yaitu PT. Angkasa Pura II, PT. Angkasa Pura Solusi, PT. Angkasa Pura Aviasi, perwakilan CEO GMR, GMR Airport, GMR Airport Consorsium dan Aeroports De Paris atas insiden tewasnya Asiah. Keenam perusahaan itu dijerat Pasal 359 KUHP tentang kelalaian. (Ahmad Farhan) (RP-MA-DA)
Anindya Bakrie Turut Hadir saat Persembahan Terakhir
Suara Bergetar Kakak Marwan Bicara di Depan Peti Jenazah
Sholat Jenazah 2 Jurnalis TVone Saat Penyambutan Terakhir
Haru, Banjir Air Mata di Depan Peti Jenazah 2 Kru tvOne
Breaking News: 'DETIK-DETIK' Kecelakaan Maut Mobil TVONE
Bahlil Ucapkan Bela Sungkawa Tragedi Kecelakaan Kru Tvone
Mendagri Tito Karnavian Dikuliti Komisi II Auto Minta Maaf
Menteri Ara Usul Tanah Sitaan Koruptor Dipakai untuk Rakyat
Bicara Keadilan, Kapolda NTT-Sulteng 'Digembesi' Komisi III