VIVA - Minggu 23 April 2023, Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, untuk meninjau kesiapan daerah pariwisata superprioritas dalam pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi ke-42 ASEAN atau ASEAN Summit pada 9 hingga 11 Mei 2023 mendatang.
Presiden Jokowi turut mengajak Jan Ethes Srinarendra dan La Lembah Manah untuk mengunjungi beberapa tempat wisata, seperti Gua Batu Cermin. Setelah berkeliling, Jokowi serta rombongan mengunjungi sejumlah stan UMKM dan membeli suvernir yang merupakan hasil karya masyarakat NTT. Dalam kesempatan tersebut, terekam bagaimana momen keakraban Jokowi serta kedua cucunya dengan pelaku UMKM. (RP-DRP-RN)
Polisi Ungkap Pemeriksaan Budi Arie Berkaitan Perkara Ini
Riuh Mahasiswa Kairo Saat Prabowo Bicara Aparat
Prabowo Resmikan Flyover Madukoro Senilai Rp198,9 Miliar
Sri Mulyani Beberkan Barang dan Proiduk Jasa Bebas PPN
Sambil Teriak! Menteri HAM Sindir 'Jangan Adil Karena Uang'
[FULL] Kenaikan Pajak 12 Persen Cuma Berlaku Pada..
Gaya Gibran Sambut Presiden UEA Pakai 'Jambul Baru'
Kesaksian 2 Anggota Geng Tawuran Polisi Tembak Siswa SMK