VIVA – Karo Penmas Divhumas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan mengatakan bahwa Tim SAR telah berhasil mengevakuasi empat orang dari lokasi jatuhnya helikopter rombongan Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono pada Selasa, 21 Februari 2023.
Hanya saja, Kapolda Jambi masih bertahan di Hutan Kerinci, Bukit Tamia, Muara Emat, Kabupaten Kerinci, Jambi. Rusdi meminta dievakuasi belakangan dan mendahulukan anak buahnya. Padahal, ia mengalami luka serius dengan kondisi patah tangan sebelah kanan. (RP-DRP-DA)
Anindya Bakrie Turut Hadir saat Persembahan Terakhir
Suara Bergetar Kakak Marwan Bicara di Depan Peti Jenazah
Sholat Jenazah 2 Jurnalis TVone Saat Penyambutan Terakhir
Haru, Banjir Air Mata di Depan Peti Jenazah 2 Kru tvOne
Breaking News: 'DETIK-DETIK' Kecelakaan Maut Mobil TVONE
Bahlil Ucapkan Bela Sungkawa Tragedi Kecelakaan Kru Tvone
Mendagri Tito Karnavian Dikuliti Komisi II Auto Minta Maaf
Menteri Ara Usul Tanah Sitaan Koruptor Dipakai untuk Rakyat
Bicara Keadilan, Kapolda NTT-Sulteng 'Digembesi' Komisi III