VIVA – Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus) Mayjen TNI I Nyoman Cantiasa hari ini secara resmi menyerahkan tongkat komando kepemimpinan Korps Baret Merah yang dipegangnya kepada Wakil Komandan Jenderal (Wadanjen) Kopassus, Brigjen TNI Mohammad Hasan di Mako Kopassus, Cijantung, Jakarta, Kamis 10 September 2020. Sebelumnya Brigjen TNI Mohammad Hasan juga pernah menjadi pengawal Presiden Joko Widodo dengan menduduki jabatan sebagai Komandan Grup A Paspampres mulai 2016 hingga 2018.
KPUD DKI Tetapkan Pramono-Rano Menang Pilkada Jakarta
Rapat Pleno KPUD DKI Jakarta Penetapan Pasangan Terpilih
Perlindungan Jaminan Kecelakaan & Kematian Untuk Pekerja
Pemerintah Beri Insentif untuk Dorong Performa UMKM
Potret Antusias Siswa di Hari Pertama Makan Bergizi Gratis
Hari Pertama Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis